Sabtu, 05 Juli 2008

Singkil Pantai Madasari

Para nelayan berangsur menepi ketika mentari mulai menyapa tubuh ini. Egoh dan Geonger mulai bergerak memapah perahu hingga ke darat. Di sini kutemukan Kehangatan ibu pertiwi. Hanjatan Singkil jd saksi.

Tidak ada komentar: